RUANG ETHNOGRAFI

KOLEKSI RUANG ETHNOGRAFI


PERMAINAN TRADISIONAL/TRADITONAL GAMES.


Permainan tradisional pada dasarnya ialah refleksi perkembangan dari kearifan lokal yang menghubungkan tata kelakuan dan sarana untuk mewujudkan ide atau gagasan dari sebuah kebudayaan. Seperti yang terlihat pada gambar adalah  permainan rakyat yaitu, gasing. Alat ini biasa dimainkan satu atau dua orang dengan melemparkan seutas tali ke lantai/tanah.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar